Kemenangan Madrid tak Membuat Ancelotti Gegabah di Leg Kedua

Kemenangan Madrid tak Membuat Ancelotti Gegabah di Leg Kedua

CaraBaru.Info â€" Postingan Kali ini Kami Akan Memberikan Informasi Terbaru Khusus Buat Sobat semua yakninya tentang Kemenangan Madrid tak Membuat Ancelotti Gegabah di Leg Kedua Terbaru Hari ini, yah tentunya semoga bisa Bermanfaat ya Buat Sobat Semua. dan Selengkapnya Mari Kita Lihat dibawah ini

Kemenangan Madrid tak Membuat Ancelotti Gegabah di Leg Kedua

Kemenangan Madrid tak Membuat Ancelotti Gegabah di Leg Kedua – El Real menunjukkan taringnya di leg pertama Copa del Rey kala menjamu Atletico Madrid dengan meraih goal 3-0. Kemenangan ini tak membuat Ancelotti lengah. Dia meminta agar para pemain Real Madrid tetap fokus dan memberikan performa maksimal di laga kedua nanti.

Derby Madrid di Bernabeu pada Kamis dinihari tersebut menjadikan memberikan tontonan yang menarik karena ‘Si Putih’ berhasil menggilas rival sekotanya tersebut di laga Copa del Rey.

“Saya sangat puas dengan hasil yang dicapai oleh El Real kala menjamu Atletico Madrid. Seluruh pemain sangat fantastis. Kami memberikan performa terbaik dan menguasai permainan. Kami juga sangat kompak dan agresif,” Ujar Ancelotti pada situs resmi El Real.

“Saya berharap Madrid bisa tetap konsisten dengan permainan menawan seperti malam ini. Tim kami menunjukkan bahwa El Real adalah tim yang harus diwaspadai oleh tim lawan. Permainan bagus Madrid melawan rival sekotanya akan memberikan jalan yang mudah untuk kami,” tegasnya.

Hasil dari pertandingan itu menjadikan Madrid lebih diunggulkan daripada Los Rojiblancos. Namun Ancelotti tetap berhati-hati karena leg kedua nanti akan dimainkan di kandang Atletico Madrid.

“Hasilnya sangat bagus, tapi kami harus selalu waspada terhadap berbagai kemungkinan. Kami juga harus tetap memberikan performa maksimal karena Atletico Madrid tidak akan menyerah untuk membalik keadaan,” seru Ancelotti.

Sumber : http://www.tendang.net/1832/kemenangan-madrid-tak-membuat-ancelotti-gegabah-di-leg-kedua/

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Kemenangan Madrid tak Membuat Ancelotti Gegabah di Leg Kedua"

Posting Komentar