Salam, kali ini kita akan membuat ulasan mengenai beberapa HP Android KitKat Harga 1 Jutaan. Daftar Smartphone android Kitkat kali ini sesuai dengan kondisi harga pasar di tahun ini. Setelah kita mengulas Android Jelly Bean Murah, kali ini kita akan mengulas Android KitKat Murah. Mulai dari merk Asus, Mito, juga Motorola. Namun jika anda ingin harga yang lebih tinggi bisa memilih Android Kitkat dari Samsung atau Android KitKat Sony Ericsson.
Ponsel Android KiktKat Murah ini memang menjadi incaran beberapa kalangan yang ingin mencoba keunggulan dari Android Kitkat. Meski Android L sudah banyak diperbincangkan, namun Android KitKat masih menjadi pilihan setelah Android Jelly Bean yang memang paling tenar. Motorola Moto E misalnya, menggunakan OS android Kitkat terbaru yakni versi 4.4.2 dengan ukuran layar 4.3 inchi.
Smartphone Android Kitkat murah lainnya seperti Mito Fantasy 2 A75 yang sudah memiliki spek tinggi. Dengan chipset Cortex A7 Quad Core 1.3 GHz, dan layar 5 Inchi ini, Mito Android Kitkat kali ini mampu memberikan kesan tersendiri bagi penggila Android. Memiliki kamera utama 12 MP yang sudah di lengkapi dengan LED flash dan juga autofokus untuk kamera utama. Sedangkan untuk kamera depan anda sudah di suguhi dengan kamera berlensa 3 MP.
Untuk Android KitKat Dibawah 1 Juta bisa anda lihat di halaman Ponsel Android KitaKat Dibawah 1 Juta
Berikut ini Daftar Daftar HP Android KitKat 1 Harga Jutaan yang semoga bisa menjadi referensi anda dalam memilih ponsel bagus dan terbaik dan juga sesuai dengan harga yang diinginkan.
Android KitKat 1 Jutaan Terbaru:
1. Lihat SMARTFren Andromax V3S
Daftar HP Android KitKat 1 Jutaan
Asus Zenfone 4
Spesifikasi dan Harga
Harga Baru : Rp 1.099.000,-
Harga Bekas : -
Beli Asus Zenfone 4?
Spesifikasi Asus Zenfone 4:
Dimensi : 124.4 x 61.4 x 11.2 mm
Ukuran Layar : 480 x 800 pixels, 4.0 inches (~233 ppi pixel density)
Layar : TFT capacitive touchscreen, 16M colors
CPU : Intel Atom Z2520, Dual-core 1.2 GHz
OS : Android OS, v4.3 (Jelly Bean) Upgradable Android 4.4 Kitkat
RAM : 1 GB
Memori Internal : 4 GB
Memori Ekternal : microSD, up to 32 GB
Kamera Utama : 5 MP, 2592 x 1944 pixels, Video
Kamera Sekunder : 0.3 MP
Jenis Kartu : Dual SIM
Konektivitas : HSDPA, 42.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
Baterai : Li-Po 1170 mAh battery
***
Motorola Moto G
Spesifikasi dan Harga
Harga Baru : Rp 1.900.000,-
Harga Bekas : -
Beli Moto G?
Dimensi : 129.9 x 65.9 x 11.6 mm
Ukuran Layar : 720 x 1280 pixels, 4.5 inches (~326 ppi pixel density)
Layar : Capacitive touchscreen, 16M colors
CPU : Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7
OS : Android OS, v4.3 (Jelly Bean) Upgradable Android 4.4 Kitkat
RAM : 1 GB
Memori Internal : 8 GB
Memori Ekternal : Tidak
Kamera Utama : 5 MP, 2592?1944 pixels, autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR
Kamera Sekunder : 1.3 MP
Jenis Kartu : Dual SIM
Konektivitas : HSDPA, 21 Mbps; HSUPA
Baterai : Li-Ion 2070 mAh battery
***
Motorola Moto E
Spesifikasi dan Harga:
Harga Baru : Rp 1,299,000,-
Harga Bekas : Rp -
Beli Motorola Moto E?
Spesifikasi Motorola Moto E:
Sim Card : Dual Micro Sim
Dimensi :124.8 x 64.8 x 12.3 mm
Berat :142 g
Layar :Cpt touchscreen, 540 x 960, 4.3 inches+ Corning Gorilla Glass 3
Memory : Internal 4 GB, External up to 32 GB
Konektifitas : HSDPA 21 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps,Wi-Fi,Wi-Fi hotspot, Bluetooth 4.0, microUSB v2.0
RAM: 1 GB RAM
Operating System: Android OS, v4.4.2 (KitKat)
Chipset: Qualcomm Snapdragon 200, Dual-core 1.2 GHz Cortex-A7
GPU: Adreno 302
Kamera Depan: NO
Kamera Belakang: 5 MP, 2592 ? 1944 pixels, Geo-tagging, touch focus, Video 854×480@30fps
Kapasitas Baterai : Non-removable Li-Ion 1980 mAh battery
***
Mito Fantasy 2 A75
Spesifikasi dan Harga
Harga : Rp 1,379,000,-
Harga Bekas : Rp -
Beli Mito Fantasy 2 A75?
Spesifikasi Mito Fantasy 2 A75:
Sim Card : Dual GSM standby
Dimensi : 147 mm x 73 mm x 8.75 mm
Berat : -
Layar : QHD IPS Capacitive Touchscreen 5.0
Memory : Internal 4 GB dan Slot Micro sd Up To 32 GB
Konektifitas : EDGE Speed HDSPA 3G, GSM 900/1800 MHz, WCDMA 2100 MHz, Bluetooth, WiFi 802.11b/g/n, GPS, Tethering
RAM : 1 Gb RAM
Operating System : Android 4.4 Kit Kat
Chipset : Cortex A7 Quad Core 1.3 GHz
GPU : -
Kamera Depan : 3 MP
Kamera Belakang : 12.0 MP with Auto Focus and Flash Light
Kapasitas Baterai : Li-ion 1950 mAh
Lihat Juga Tablet Murah dibawah 1 Juta
Demikian Daftar HP Android KitKat 1 Jutaan yang semoga bisa memberikan referensi yang tepat bagi anda. nantikan ulasan lainnya di postingan berikutnya. Tetap ikuti update Harga Ponsel Terbaru dari kami.
Mohon Kunjungi Sumber artikel DISINI
Oke Demikianlah informasi yang dapat Kami sampaikan. Semoga bermanfaat dan Beguna Hendaknya Buat anda semua pengunjung Blog Ini. dan Terima kasih kepada Sobat Semua
0 Response to "Daftar HP Android KitKat 1 Jutaan Update Juni 2015"
Posting Komentar